Pemerintah Filipina melakukan penguburan massal bagi para korban banjir bandang akibat badai Washi. Penguburan massal ini dilakukan oleh otoritas kota Cagayan de Oro dan Iligan yang mengalami kerusakan paling parah akibat banjir.
Korban tewas banjir bandang akibat badai Washi dimakamkam di kota Iligan, Filipina selatan, Selasa (20/12/2011). Reuters/Erik De Castro.
Suasana duka mengiringi pemakaman korban banjir bandang akibat badat Washi. Reuters/Erik De Castro
Sekitar 1.000 orang tewas akibat badai tersebut. Sebagian besar korban tewas berasal dari kota Cagayan de Oro dan Iligan. Reuters/Erik De Castro.
sumber :http://foto.detik.com/readfoto/2011/12/21/101628/1796202/157/1/korban-tewas-badai-washi-dimakamkan
No comments:
Post a Comment